KUMPULAN PROTAP KEPERAWATAN: CARA PEMASANGAN KATETER URINE
Pengertian | Memasukkan selang karet atau plastik melalui uretra dan kedalam kandung kemih pada wanita |
Tujuan | 1. Menghilangkan distensi kandung kemih 2. Mengosongkan kandung kemih secara lengkap |
Kebijakan | |
Prosedur | Persiapan alat :
Penatalaksanaan : 1. Mengatur posisi pasien dalam posisi dorcal recumbanent dan melepaskan pakaian bawah 2. Memasang perlak dan pengalas 3. Memakai sarung tangan Pada Laki-Laki 4. Mengolesi slang kateter dengan aqua jelly 5. Tangan kiri dengan kasa memegang penis sampai tegak + 600. 6. Tangan kanan memasukan ujung kateter dan mendorong secara pelan-pelan sampai urine keluar. Pada Wanita 7. Jari tangan kiri dengan kasa membuka labia. 8. Tangan kanan memasukan ujung kateter dan mendorong secara pelan-pelan sampai urine keluar. 9. Bila urine telah keluar , menyambungkan pangkal kateter dengan urine bag 10. Mengunci kateter dengan larutan aquadest sesuai ukuran. 11. Memfiksasi kateter kearah paha 12. Menggantungkan urine bag disisi tempat tidur |
Unit terkait | Rawat Inap |
Comments
Post a Comment